Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Contoh Pengajuan Service Mikroskop untuk Sekolah

Gambar
PERMOHONAN PERAWATAN MIKROSKOP LABORATORIUM BIOLOGI SMAN ..... JAKARTA               Untuk memaksimalkan kegiatan praktikum biologi di laboratorium biologi khususnya praktikum pengamatan sel, fisiologi tumbuhan dan hewan, dibutuhkan mikroskop yang prima (keadaan) kondisinya baik dan siap untuk digunakan, lensa mikroskop terhindar dari jamur, lensa retak,   motorik tidak berfungsi dengan baik dll. Dari itu dibutuhkan service perawatan rutin, perawatan rutin juga memperpanjang usia penggunaan mikroskop, sehingga dapat meminimalisir penggantian unit mikroskop. Berikut adalah rincian mikroskop yang kami ajukan untuk dilakukan perawatan: No Nama Mikroskop/Type Jumlah Keterangan 1. Mikroskop Monokuler L301 8 unit Perawatan 2. Mikroskop Monokuler MP400B (Meiji) 15 unit Perawatan 3. Mikroskop Monokuler XSP 13 AE 4 unit Pe

Mikroskop yang Prima kunci keberhasilan kegiatan Pengamatan di Laboratorium

Gambar
Jenis Mikroskop yang biasa digunakan di SMP dan SMA di Indonesia Maintanance Mikroskop Siswa Dibutuhkan kecintaan, bukan sekedar coba-coba Oktober 2017. CV. Arbin Deka Edutama, meminta kami me maintanance 27 unit mikroskop milik Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 1* Jakarta, kala itu kami masih freelance,  ke perusahaan-perusahaan yang membutuhkan jasa kami, walaupun sekarang juga masih :D,  Sejauh kami mengamati keadaan mikroskop di sekolah-sekolah baik di SMP dan SMA di Jakarta dan sekitarnya, biasanya sekolah-sekolah reguler di Jakarta masih menggunakan mikroskop monokuler jenis Yazumi, EXP12, L301, bahkan Mikroskop Meiji. tentu ini bukan menjadi sebuah masalah, namun sepuluh tahun kedepan, mikroskop-mikroskop ini tentu sudah akan sangat jauh tertinggal. seiring dengan perkembangan teknologi yang terus bergerak maju Dalam managemen sekolah perlu dilakukan perencanaan jangka menengah atau jangka panjang untuk keperluan peremajaan jenis mikroskop pendukung

Tentang Cakrawala Mikroskop

Gambar
Arif Cahyani Ilyas, Founder  Cakrawala Microscope Nama                           : Arif Cahyani Ilyas Pendidikan                  : S1-Biologi, FMIPA Universitas Terbuka Gelar                             : Sarjana Biologi / Sains / S.Si Pengalaman Pelatihan : Pelatihan Peningkatan Kompetensi Teknis Laboran yang diselenggarakan oleh Pusat Pengembangan Kompetensi Pendidik, Tenaga Pendidik, Tenaga Kependidikan dan Kejuruan (P2KPTK2) Jakarta Barat bekerjasama  dengan Universitas Negeri Jakarta (UNJ) tahun 2018. (48JP) Pelatihan Penggunaan, Perawatan, dan Pemeliharaan Mikroskop, diselenggarakan oleh Pudak Scientific Bandung. Agustus 2015 (30JP) Pelatihan Pengelolaan Laboratorium IPA tingkat Dasar, diselenggarakan oleh Pudak Scientific Bandung. September 2014 (30JP) Pelatihan Pengelolaan Laboratorium IPA tingkat Lanjut, diselenggarakan oleh Pudak Scientific Bandung. Oktober 2014 (30JP) Pelatihan Penggunaan Aplikasi Pembelajaran Assesment Pesona Asesmatik yang diselenggaraka

Perawatan Mikroskop di SMPN 37 Jakarta

Gambar
Di depan SMPN 37 Jakarta September 2018 Kami kembali dipercaya untuk melakukan perbaikan/ perawatan/ pemeliharaan/ service/ maintanance mikroskop-mikroskop milik SMPN 37 Jakarta, sekolah yang berlokasi di daerah Cilandak Jakarta Selatan ini memiliki berbagai mikroskop yang sangat keren, tidak kalah dengan sekolah menengah atas (SMA) bahkan Perguruan Tinggi, sebut saja mikroskop Zact with Digital Imaging , sekolah ini punya tiga unit, belum lagi yang lainya, yang tidak perlu saya sebutkan semua. Pembersihan Body Mikroskop Sekolah ini memiliki potensi yang sangat baik. untuk urusan mikroskop, seperti permasalahan yang dijumpai oleh sekolah-sekolah negeri pada umumnya (Baca: tidak semua) lensa mikroskop yang berjamur itu sudah lumrah ditemui, lantaran pemeliharaan harian/mingguan/bulanan secara mandiri tidak memadai. namun perkara jamuran pada lensa bukan berarti tidak dapat diatasi, tentu dapat diatasi tergantung seberapa parah jamur beranak pinak pada lensa. dengan prinsip k

Maintanance Mikroskop di Balai Karantina Pertanian Kelas I Jambi

Gambar
Oktober 2018 Cakrawala mikroskop diundang oleh Balai Karantina Kelas I Jambi untuk me- maintanance ( melakukan perawatan perawatan/pemeliharaan) mikroskop untuk laboratorium KH (Karantina Hewan dan Laboratorium KT (Karantina Tumbuhan) dan setelahnya memberikan pelatihan (tutorial) bagaimana memelihara mikroskop secara mandiri dan menggunakan software Olympus DP2-BSW Berikut ini mikroskop-mikroskop yang kami tangani : 1. Mikroskop Compund Olympus BX51F, with Camera Computer, Type Kamera DP20 2. Mikroskop Stereo Olympus XCS 3. Mikroskop Stereo Carl Zeiss Discovery V8 4. Mikroskop Olumpus CX33, with Camera Computer 5. Mikroskop Olympus CX21 6. Mikroskop Olympus CX20 7. Mikroskop Nikon Y S100 (dua unit) Motto kerja kami adalah "Mengedepankan kepuasan pelanggan" Berikut adalah dokumentasi kegiatan kami:    Di depan kantor balai karantina kelas 1 Jambi, bersama salah seorang petugas balai karantina    Pengecekan umum sistem motorik cakrawala mikrosk